Menu Halaman

Rabu, 03 Desember 2008

Materi IPA: Bagian Tubuh Tumbuhan

Tumbuhan terdiri dari akar, batang, daun, bunga, buah dan biji. Akar berfungsi untuk menyerap air dan zat hara dari dalam tanah, batang untuk memperkokoh tanaman, daun untuk fotosistensis, bunga, buah, dan biji sebagai alat perkembangbiakan.

Rincian materi tentang Bagian Tubuh Tumbuhan dapat didownload DISINI

Materi Matematika: Operasi Hitung Bilangan Pecahan

Operasi hitung bilangan pecahan terdiri dari penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian dari berbagai jenis bilangan pecahan yaitu pecahan biasa, pecahan campuran, persen, permil, dan pecahan desimal.

Selengkapnya download DISINI

Materi Matematika: Bilangan Pecahan

Bilangan pecahan merupakan bilangan yang mempunyai jumlah kurang atau lebih dari utuh. Terdiri dari pembilang dan penyebut. Pembilang merupakan bilangan yang terbagi. Sedangkan penyebut merupakan bilangan pembagi. Jenis-jenis bilangan pecahan adalah pecahan biasa, pecahan campuran, pecahan desimal, persen, dan permil.

Selengkapnya silakan download DISINI

Buku Bagus

Jual Jam Original

jual jam tangan original